FAKTAHUKUMNTT.Com – Jaringan Aktivis (JAS) Kabupaten Malaka kecam tindakan dan aksi tidak terpuji yang terjadi di pinggir kali numponi yang hingga saat ini jadi perbincangan publik.
Aksi tersebut menurut JAS Malaka sangat menodai sistem demokrasi kita, Demokrasi yang harus dijaga dan dirawat untuk melahirkan pemimpin – pemimpin terbaik di daerah ini, namun kemudian disambut dengan aksi yang tidak beretika sama sekali.
Demikian disampaikan Ketua JAS Malaka, Agustinus Atok, kepada Faktahukumntt.com kamis (7/11/2024) malam.
Menurut Gusti, aksi yang dilakukan dengan memarkirkan mobil tepat ditengah jalan itu bersamaan dengan jadwal kampanye Paslon SN FBN, ini jelas – jelas ada motif politiknya.
Tujuannya apa? Jika tidak untuk menghalangi SN FBN untuk bertemu masyarakat, sambung Gusti Atok menyayangkan aksi tersebut.
Tetap Terhubung Dengan Kami:



CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.