Ia berharap kepada masyarakat pemilih untuk sama sama bekerja sama dalam menjaga logistik ini untuk masa depan Malaka.

Yuventus juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat dalam proses ini, termasuk aparat keamanan dan kepolisian (Polri) dan Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang selalu mendukung kelancaran tahapan pemilu.

Ia juga menekankan pentingnya koordinasi dan komunikasi antara semua pihak terkait, agar logistik pemilu dapat tiba di masing-masing kecamatan dan TPS dalam kondisi yang baik.

Logistik ini sangat penting karena akan digunakan oleh masyarakat untuk menentukan pilihan mereka pada Pilkada 2024, tutup Juventus.

Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.