Dandim Suhardi menjelaskan, dengan adanya kegiatan bakti sosial dalam kegiatan pembukaan TMMD ini merupakan salah satu wujud nyata dari TNI manunggal dengan rakyat.

“Melalui kegiatan baksos ini kita ingin meningkatan pelayanan kesehatan kepada masyarakat dan lingkungan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat” pungkas Dandim.

Imelda salah seorang warga Desa yang terlihat ikut mengantri di stand pasar murah mengungkapkan ucapan syukurnya karena dengan kegiatan TMMD ini bisa menghadirkan pasar murah dengan harga terjangkau.

“Terimakasih kepada Bapak TNI karena di acara pembukaan TMMD ini kami bisa membeli berbagai kebutuhan sembako karena harganya yang sangat murah dari biasanya” ungkap dia.

Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.